Nah berikut ini adalah daftar nama-nama gunung di Jawa Tengah beserta lokasi dan ketinggiannya :
> Gunung Slamet
* Ketinggian : 3,428 mdpl
* Lokasi : Kab Brebes, Kab Banyumas, Kab Purbalingga, Kab Tegal, dan Kab Pemalang
* Jalur Pendakian: Kaliwadas, Batu Raden dan Bambangan.
> Gunung Sumbing
* Ketinggian : 3,371 mdpl
* Lokasi Kab Magelang, Kab Temanggung dan Kab Wonosobo
* Jalur Pendakian: Cepit Parakan, Bogowongso dan Desa Garung
> Gunung Sindoro 3,195 mdpl
* Lokasi : Kab. Wonosobo, Temanggung
* Jalur Pendakian: Magelang, Banjarnegara, Candiroto, Desa Kledung dan Desa Sigedang (Tambi)
> Gunung Merbabu
* Ketinggian : 3,142 mdpl
* Lokasi : Kab Magelang, Kab Boyolali, Salatiga dan Kab Semarang * Jalur Pendakian: Selo, Thekelan, Chuntel dan Wekas.
> Gunung Merapi
* Ketinggian 2,911 mdpl
* Lokasi : Kab Magelang, Kab Boyolali dan Kab Klaten
* Jalur Pendakian: Kinaharjo/Kaliurang dan Selo/Boyolali.
> Gunung Perahu/Prau
* Ketinggian : 2,565 mdpl
* Lokasi : Kab Batang, Kab Kendal dan Kab Wonosobo
* Jalur Pendakian: Patak Banteng, Kali Lembu, Dieng Wetan, Dieng Kulon (Dwarawati), Campurejo dan Wates.
> Gunung Rogojembangan
* Ketinggian : 2,177 mdpl
* Lokasi : Kab. Banjarnegara
* Jalur Pendakian: Karang malang Wanayasa dan Kecamatan Petungkriyono Pekalongan.
> Gunung Joho
* Ketinggian : 1,303 mdpl
* Lokasi : Kab. Purbalingga
* Jalur Pendakian: Purbalingga.
> Gunung Kumbang
* Ketinggian : 1,216 mdpl
* Lokasi : Kab. Brebes
* Jalur Pendakian: Cisere dusun Salagading Brebes.
> Gunung Telomoyo
* Ketinggian : 1.894 mdpl
Lokasi : Kab Semarang dan Kab Magelang
* Jalur Pendakian: Desa Pandean, Ngablak, Magelang.
> Gunung Kadaka
* Ketinggian : 1,078 mdpl
* Lokasi : Kab. Brebes
* Jalur Pendakian: Kab. Brebes.
> Gunung Ungaran
* Ketinggian : 2,050 mdpl
* Lokasi : Kab. Semarang
* Jalur Pendakian:: Gedong songo Semarang, Jimbaran/sidomukti dan Medini/Promasan.
> Gunung Muria
* Ketinggian : 1,602 mdpl
* Lokasi : Kab. Jepara
* Jalur Pendakian: Semliro Kudus.
> Gunung Rahtawu
* Ketingguan : 1,522 mdpl
* Lokasi: Kab. Jepara
* Jalur Pendakian:Rahwatu Kudus.
> Gunung Simembut
* Ketinggian : 1,308 mdpl
* Lokasi : Kab. Purbalingga
* Jalur Pendakuan : Kabupaten Purbolinggo dan Kabupaten Pemalang.