Thursday, 19 September 2019

Nama-Nama Perusahaan Teknologi Utama Di Amerika Serikat

Amerika Serikat adalah salah satu negara termaju, maka tak heran jika banyak perusahaan-perusahaan yang berbasis di negara Paman Sam tersebut berkembang hingga mendunia, tak terkecuali dengan perusahaan-perusahaan di bidang teknologinya. Nama-nama seperti Facebook, Alphabet dan Amazon adalah beberapa contoh nama perusahaan teknologi asal Amerika Serikat yang telah mendunia. Nah, tentu saja bukan ketiga perusahaan tersebut yang telah merambah ke berbagai penjuru dunia, masih banyak lagi perusahaan-perusahaan teknologi lainnya yang juga mendunia. 

Berikut ini adalah nama-nama perusahaan teknologi utama yang berbasis di Amerika Serikat selengkapnya : 

* Alfabet 
* Facebook 
* Microsoft 
* Amazon 
* IBM 
* Dell 
* HP 
* Twitter 
* Netflix 
* AMD 
* eBay
* Salesforce 
* Expedia
* Uber 
* Intel 
* Oracle 
* Qualqom 
* Cisco 
* Bloomberg 
* Groupon 
* Airbnb 
* Tripadvisor 
* Snapchat 
* Paypal. 

Nah, demikianlah postingan singkat dari kami mengenai daftar nama-nama perusahaan teknologi utama yang berbasis di Amerika Serikat. Semoga bermanfaat.